- agar mesing pencari seperti mbah google dapat mengindex postingan kita terbaru
- untuk menaikan rate situs atau blog kita
- untuk menaikan pengunjung ke situs kita
- mempermudah mesin pencari dalam menindex blog kita
nah masih banyak lagi manfaatnya silahkan cari sendiri, sekarang bagai mana cara ngeping blog kita??
banyak metode untuk melakukan ping terhadap postingan kita, ada yang manual dan otomatis, untuk wordpress mungkin sudah ada otomatis, namun untuk blogger jangan harap ada ping otomatis dari googe, saya sendiri tidak habis pikir kenapa justru di produk sefiri malah perlu di pig secara manual, sebenarnya adasih layanan sejenis ping yang secara otomatis dari google tapi itu tidak bisa memaksimalkan seperti ping, nah sekarang langkah-langkah ping blog adalah sebagai berikut:
1) Silahkan anda menuju ke layanan ping dari google di halaman http://blogsearch.google.com/ping
2) Masukkan halaman url yang akan diping ke google.
3) Selesai dan tunggu beberapa saat saja paling - paling gak lama kok sang robot google akan segera berkunjung ke blog anda untuk merayapi halaman url yang tadi anda pingkan.
4) Selamat halaman baru dari blog anda sudah tercantum di indeks google dan sudah masuk database google.untuk pengepingan tercepat sepanjang masa mungkin perlu adanya produk baru dari google, seoga ada fasilitas seperti itu untuk mempermudah aktivitas blogging.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar